Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget HTML Atas

Hp Gaming 1 Jutaan Tertangguh Tahun 2019. Melahap Semua Jenis Game Berat di Android

Rekomendasi Hp Gaming Terbaik Harga 1 Jutaan di tahun 2019



Kamu butuh smartphone gaming tapi punya budget terbatas? Jangan khawatir, banyak kok smartphone gaming yang harganya kisaran 1 jutaan. Speknya juga gak main-main, bisa di bilang tangguh melawan game-game kelas berat, Seperti game zaman sekarang.

Baca Juga : 7 Tips Menjauhkan Anak Dari Hp/ Gadget. Nomor 4 Paling Ampuh

Sekarang punya smartphone yang tangguh, tak harus mengeluarkan budget besar, cukup dengan harga kisaran 1 juta kalian bisa memliki smartphone dengan spek yang bisa di bilang cukup tangguh melahap game-game berat. Kami merangkum ke 9 Smartphone gaming tangguh dengan harga 1 jutaan, Smartphone apa saja itu?

Xiaomi Redmi S2

Smartphone yang rilis tahun 2018 lalu, pada awal kemunculannya hanya mengandalkan fitur kamera depan saja, karena kamera depan Redmi S2 yang berresolusi 16Mp ini menghasilkan gambar/ foto yang jernih di kelasnya. Tapi tak hanya itu Smartphone yang di bekali Chipset Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625 dan 3GB RAM ini dapat melahap game-game berat juga lhoo.

Spesifikasi Singkat
Rilis : Mei 2018
Layar : LCD IPS, 5,99 Inci
Resolusi  : 720 X 1440 Piksel, Rasio 18:9
Chipset : Qualcomm MSM8953 Snapdragon 625
GPU : Adreno 506
CPU : Octa-Core 2.0 GHz Corte-A53
Memori Internal : 32GB
RAM : 3GB
Memori Eksternal :
Kamera Depan : 16 MP (2.0µm), HDR, LED Flash
Kamera Belakang : Dual: 12 MP (f/2.2, 1.25μm, PDAF) + 5 MP
Baterai : Non-removable Li-Po 3080 mAh
Harga : Rp. 1.800.000


Asus Zenfone 4 Selfie ZD553KL



Smartphone yang rilis cukup lama ini yaitu sekitar tahun 2017 lalu, walaupun namanya di iming-imingi dengan kalimat selfie, tapi smartphone ini masih mumpuni untuk di pakai bermain game berat, karena smartphone ini dibekali 4GB RAM dan Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430

Spesifikasi Singkat
Rilis : Oktober 2017
Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Resolusi  : 720 x 1280 pixels, 16:9 ratio, 5.5 Inc
Chipset : Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430 (28 nm)
GPU : Octa-core 1.4 GHz Cortex-A53
CPU : Adreno 505
Memori Internal : 64GB
RAM : 4GB
Memori Eksternal :  Up To 256Gb
Kamera Depan : 16MP
Kamera Belakang : 20 MP, f/2.0, 31mm (standard), 8 MP, 12mm (ultrawide)
Baterai : Non-removable Li-Ion 3000 mAh battery
Harga : Rp.1.700.000


Nokia 5


Jarang-jarangkan smartphone nokia masuk daftar hp gaming? Jangan salah, nokia juga bisa menandingi smartphone masa kini, karena smartphone ini tahun rilisnya sudah lama, jadi sudah pasti terlupakan dengan smartphone masa kini. Tapi kemampuannya tak usah diragukan lagi karena nokia 5 dibekali Chipset Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430

Spesifikasi Singkat
Rilis : Februari 2016
Layar: IPS LCD 5.2 inches
Resolusi Layar: 720 x 1280 pixels
Chipset: Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430
GPU: Adreno 505 Memori Internal: 16 GB, 2 GB RAM
CPU: Octa-core 1.4 GHz Cortex-A53
Memori Eksternal: microSD, up to 256 GB
Kamera Depan: 8 MP, f/2.0, 1.12 µm pixel size
Kamera Belakang: 13 MP, f/2.0, phase detection autofocus, dual-LED (dual tone) flash
Baterai: Non-removable Li-Po 3000 mAh
Harga : Rp. 1.500.000,


Asus Zenfone 4 Max Pro ZC554KL

Smartphone gaming yang dibandrol dengan harga 1.6 juta ini, bisa jadi pilihan tepat buat kamu yang lebih mengutamakan performa. Tak hanya di bekali Chipset Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425, smartphone ini juga memiliki kamera jernih dengan resolusi 16mp. Selain untuk bermain game, smartphone ini bisa juga di gunakan selfie dengan hasil yang jernih.

Baca Juga : Cara Mengambil Video dan Foto Dari Status WhatsApp (WA) Teman Tanpa Aplikasi Tambahan

Spesifikasi Singkat:
Rilis : Agustus 2017
Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 5.5 inches
Resolusi  : 720 x 1280 pixels, 16:9 ratio
Chipset : Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425
GPU : Adreno 308
CPU : Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53
Memori Internal : 32 GB
Memori Eksternal : Up to 256GB
RAM : 2/3 GB RAM
Kamera Depan : 16MP
Kamera Belakang : 16MP
Baterai : Non-removable Li-Po 5000 mAh
Harga : Rp.1.600.000


Realme C1


Meskipun di bekali RAM 2GB, tetapi Realme c1 bisa di bilang hp gaming 1 jutaan, karena Realme c1 di bekali Chipset Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 yang setara dengan Snapdragon 625

Spesifikasi Singkat:
Rilis : Oktober 2018
Layar : IPS LCD 6.2 inches Corning Gorilla Glass 3 Resolusi
Resolusi : 1520 x 720 pixels, 18:9 ratio
Chipset : Qualcomm SDM450 Snapdragon 450
GPU : Adreno 506
CPU : Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53
Memori Internal : 16 GB, 2 GB RAM
Memori Eksternal : microSD, up to 256 GB (dedicated slot)
Kamera Depan : 5 MP f/2.2, HDR
Kamera Belakang : 13 MP, f/2.2, AF + 2 MP, f/2.4, depth sensor, LED flash, HDR, panorama
Baterai : Non-removable  Li-Ion 4.230 mAh
Harga : Rp. 1.400.000,


Honor 9 Lite


Smartphone gaming dengan harga 1 jutaan selanjutnya Honor 9 Lite, meskipun tahun peluncurannya terhitung sudah cukup lama tapi Performa smartphone ini cukup untuk bermain game zaman sekarang. Honor 9 Lite di bekali Chipset HiSilicon Kirin 659 dan ditunjang dengan RAM 3GB.

Spesifikasi Singkat:
Rilis : Desember
Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 5.65 inches
Resolusi  : 1080 x 2160 pixels, 18:9 ratio
Chipset : HiSilicon Kirin 659 (16 nm)
GPU : Mali-T830 MP2
CPU : Octa-core (4x2.36 GHz Cortex-A53 & 4x1.7 GHz Cortex-A53)
Memori Internal : 32GB
RAM : 3GB
Memori Eksternal :  up to 256GB 2 SIM
Kamera Belakang : 13 MP, PDAF 2 MP, depth sensor
Kamera Depan : 13 MP 2 MP, depth sensor
Baterai : Non-removable Li-Po 3000 mAh
Harga : Rp. 1.900.000,


Honor 7A


Masih Dari type Honor, berbicara smartphone gaming kelas 1 jutaan, Honor 7a sangat bisa di andalkan dalam hal bermain game kelas berat, karena Honor 7a di bekali Chipset Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430 dan RAM 3GB, tak usah diragukan lagi kemampuannya untuk bermain game zaman sekarang.

Spesifikasi Singkat:
Rilis : April 2018
Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 5.7 inches
Resolusi  : 720 x 1440 pixels, 18:9 ratio
Chipset : Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430
GPU : Adreno 505
CPU : Octa-core (4x1.4 GHz Cortex-A53 & 4x1.1 GHz Cortex A53)
Memori Internal : 32GB
RAM : 3GB
Memori Eksternal :  Up to 256GB
Kamera Depan : 8 MP, f/2.0
Kamera Belakang : 13 MP, f/2.2, PDAF 2 MP
Baterai : Non-removable Li-Po 3000 mAh
Harga : Rp. 1.900.000,


Lenovo K6 Power


Dengan kapasitas Batrai yang cukup besar yaitu 4000 mAh, performa hp ini bisa di bilang sangat mumpuni untuk smartphone gaming dengan harga 1 jutaan, karena Lenovo k6 Power sudah dibekali Chipset Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430 dan RAM 3GB

Spesifikasi Singkat:
Rilis : September
Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 5.0 inches
Resolusi  : 1080 x 1920 pixels
Chipset : Qualcomm MSM8937 Snapdragon 430
GPU : Adreno 505
CPU : Octa-core 1.4 GHz Cortex-A53
Memori Internal : 32GB
RAM : 3GB
Memori Eksternal :  UP to 256GB
Kamera Depan : 13mp
Kamera Belakang : 8mp
Baterai : Non-removable Li-Po 4000 mAh
Harga : Rp. 1.700.000,


Oppo A71 2018


Smartphone gaming yang terakhir ialah Oppo A71 2018, sesuai namanya smartphone ini rilis pada awal tahun 2018, meskipun terbilang rilis di tahun kemarin, smartphone ini masih sangat mumpuni untuk di ajak bermain game berat, karena Oppo A71 2018 di bekali Chipset Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 di tambah RAM 3GB. Walaupun dari brand oppo terkenal dengan kamera jernihnya, tapi Oppo A71 2018 tidak terlalu menonjolkan hal itu.

Baca Juga : 9 Website Konten Viral Di Indonesia Yang Paling Update Setiap Jam

Spesifikasi Singkat:
Rilis : Februari 2018
Layar : IPS LCD capacitive touchscreen, 5.2 inches
Resolusi  : 720 x 1280 pixels, 16:9 ratio
Chipset : Qualcomm SDM450 Snapdragon 450
GPU : Adreno 506
CPU : Octa-core 1.8 GHz Cortex-A53
Memori Internal : 16GB
RAM : 3GB
Memori Eksternal :  Up to 256GB
Kamera Depan : 5MP
Kamera Belakang : 13MP
Baterai : Non-removable Li-Ion 3000 mAh
Harga : Rp. 1.600.000,

Nah itu tadi Rekomendasi Smartphone Gaming dengan harga 1 jutaan. Menurut kamu apa masih layak smartphone-smartphone tersebut di tahun 2019? Atau sudah ada yang lebih dahulu menggunakannya? Gimana pengalamannya? Share pengalaman kalian ya, terima kasih.

JANGAN LUPA BACA HARI INI